Jenis - Jenis Truk Yang Ada Di Indonesia Beserta Penjelasannya
Di Indonesia, banyak kendaraan yang lalu lalang di jalanan Indonesia baik itu kendaraan pribadi ataupun kendaraan komersial. kendaraan pribadi terdiri dari mobil, motor, dan sepeda. sedengkan, kendaraan komersial terdiri dari bus, truk, kereta api, angkot, dan becak.
Pada kesempatan ini, kami akan membahas salah satu kendaraan komersial yang ada di Indonesia yaitu Truk dan jenis - jenisnya yang tersebar di Indonesia.
Apa Itu Truk ???
Truk merupakan salah satu jenis alat transportasi yang hadir dalam berbagai bentuk dan ukuran dengan tipe bodi yang berbeda-beda. Dimana penggunaan truk sendiri lebih dikhususkan untuk pengiriman barang dalam jumlah dan ukuran yang banyak.
Dalam hal kecepatan, truk jauh kalah cepat dibanding mobil, dikarenakan truk dirancang dengan tenaga yang besar untuk mengangkut beban yang sangat berat bahkan beratnya bisa dua kali lipat darinya berat truknya.
Jenis - Jenis Truk
Di Indonesia, banyak jenis truk yang dapat kita pergunakan sesuai kemampuan masing - masing. Berikut jenis - jenis truk yang dapat kita kenali yang kita ambil dari beberapa sumber sebagai berikut :
1. Pick Up
2. Colt Diesel Engkel
3. Colt Diesel Double
Dilihat dari bentuknya, truk jenis ini hampir mirip dengan truk engkel. Namun perbedaan yang paling terlihat adalah jumlah roda yang digunakan, terutama roda belakang yang sudah memiliki 4 roda.
Pada saat yang sama jumlah as roda yang digunakan masih sama yaitu 2 as, namun pada masing-masing as roda belakang ditumpangi 2 roda. Pada saat yang sama, karena ukuran truk ini, ada muatan yang lebih tinggi sekitar 6 ton.
4. Truk Tronton
5. Truk Trailer
Truk jenis ini hanya dapat kita ditemukan di pabrik-pabrik besar, yang dapat mencapai 20-60 ton dalam satu kali pengiriman. Dalam pemasarannya, Tru Trailer diklasifikasikan menjadi dua jenis, yang dilihat berdasarkan jumlah sumbu roda dan tingginya.
Yaitu trailer gardan 20ft memiliki 4-5 sumbu dan trailer gardan 40ft memiliki 6 sumbu. Bahkan jika dilihat dari jumlah rodanya, truk jenis ini setidaknya memiliki 16-24 roda.
6. Wing Box
Itulah jenis - jenis truk yang ada di Indonesia yang kami ketahui. Jika ada yang kurang silahkan tambahkan di kolom komentar. Sekian dari kami, semoga bermanfaat. Terima kasih.
0 Response to "Jenis - Jenis Truk Yang Ada Di Indonesia Beserta Penjelasannya"
Posting Komentar